12 Agustus 2016

Hadist itu Wahyu atau Bukan ?

Al Quran, sebagaimana kita sudah pahami merupakan wahyu Allah yang berupa Firman atau Kalamullah.
Sedangkan Al Hadist lebih dikenal sebagai riwayat prilaku Nabi Muhammad. Sebagai riwayat memang memiliki sejarah penulisannya, sebagaimana sejarah penulisan Al Quran. Hanya saja Al Hadist memerlukan lebih banyak penelitian dan kritik untuk bisa diterima sebagai pegangan dalam beragama.
Keharusan menggunakan Al Hadist sebagai pegangan beragama ini, bagi sebagian kecil umat Islam ada yang tidak perlu karena dianggap bukan wahyu Allah. Padahal sudah dikenal kalau Al Hadist itu memang menjadi sumber kedua ajaran Islam. Bagaimana bisa serangkaian riwayat yang dituliskan oleh para ulama kemudian dianggap sebagai wahyu Allah.
Disinilah letak kesulitannya, yaitu bagaimana memberikan pemahaman bahwa prilaku Nabi Muhammad itu yang diabadikan dalam catatan riwayat itu memang seharsunya menjadi pegangan dalam beragama.
Dengan memilih fokus pada sejauhmana posisi Al Hadist sebagai wahyu atau bukan, berikut mindmap tentang wahyu yang diterima Nabi Muhammad sebagai alat untuk memahaminya. Semoga dapat membantu.
atau


Tidak ada komentar:

Posting Komentar